Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Laporan Pertanggungjawaban Pribadi Dalam Pelatihan Di BLK Komunitas

Gambar
Bisa dibilang ini adalah pengalaman pertama saya menjadi guru. Mungkin ada pengalaman lain mengajar seseorang tentang satu mata pelajaran, atau menjelaskan beberapa orang tentang sebuah mata kuliah dalam filsafat. Namun hal itu lebih mirip sebuah pamer dan bergaya atas nama ego pribadi. Di Balai Latihan Kerja ini saya ditugaskan untuk mengajarkan sesuatu yang pada awalnya belum begitu saya kuasai. Hal itu membuat saya sendiri harus belajar dulu sebelum masuk ruangan untuk mengajarkan itu. Namun itu baru soal teknis dalam pelajaran. Saya meyakini tugas seorang guru tidak hanya soal bagaimana dia menjelaskan materi yang dia ajarkan, tapi juga bagaimana dia bisa masuk ke dalam kesadaran peserta didiknya. Artinya dia harus diterima terlebih dahulu secara personal untuk beada di depan kelas. karena jika hal itu tidak terjadi, maka yang akan terjadi adalah semacam intimidasi dan pengekangan.Laporan Pertanggungjawaban Pribadi Dalam Pelatihan Di BLK Komunitas Di sisi lain juga ada sisi sensiti